Published January 14, 2021 by RIT with 2 comments

CARA MEMBUAT HALAMAN LOGIN TANPA DATABASE PADA PHP

source logo : www.php.com

Assalamualaikum warohmatullohi wabarokatuh,
Wa alaikum salam warohmatullohi wabarokatuh,

Pada postingan ini berbagi mengenai cara membuat halaman login tanpa database dengan php. Jadi pada halaman login ini kita langsung menanamkan username dan password nya langsung ke dalam kode php nya. Namun saat kita ingin mengganti username atau pun password kita harus buka kode php dan mengganti nya secara manual. Beda jika kita membuat nya dengan menyertakan database. Jika kita menggunakan database kita bisa mengubah nya langsung tanpa membuka kode yang telah kita buat. Baik langsung saja berikut kodenya :

0. Jalankan apache nya
1. Buka browser favorit (terserah deh)
2. Buka text editor nya
3. Buat file baru dengan nama index.php
4. Buat file baru lagi dengan nama beranda.php
5. Lalu copy paste kan kode dibawah ini sesuai dengan file yang telah dibuat

Copy dan Paste kode dibawah ini pada file index.php.

    <?php 
        session_start();
     ?>
 
     <form method="POST" >
        
        <input type="text" name="username" placeholder="username"> <br><br>
        <input type="password" name="password_kamu" placeholder="password"> <br><br>
        <input type="submit" name="masuk" value="login">
 
     </form>
 
    <?php 
        if(isset($_POST['masuk'])){
 
            $username = $_POST['username'];
            $password_kamu = $_POST['password_kamu'];
 
            if($username == 'user1'){
 
                if($password_kamu == '123'){
 
                    $_SESSION['user'] = $username;
                    header('location: beranda.php');
 
                }else{
                    echo "
                    <script>
                        alert(' PASSWORD SALAH ... !! ');
                    </script>
                ";
                }
 
            }else{
                echo "
                    <script>
                        alert(' USERNAME TIDAK TERDAFTAR..!! ');
                    </script>
                ";
            }
        }
 
     ?>


Copy dan paste kode dibawah ini pada file beranda.php

    <?php 
        session_start();
        if(!$_SESSION['user']){
            header('location:index.php');
        }
     ?>
 
     <h1>Selamat Datang, <?php echo $_SESSION['user']; ?> di blog langsungkoding</h1>
 
     <br>
     <br>
     <form method="POST">
 
         <input type="submit" name="logout" value="logout">
 
     </form>
 
     <?php 
        
       if (isset($_POST['logout'])) {
 
           session_unset($_SESSION['user']);
           header("location:index.php");
            
       }
 
      ?>


Tampilan awal saat dijalankan


Tampilan saat user memasukkankan username dan password dengan benar, halaman akan pindah ke halaman beranda.php


Terima Kasih
Thank's

TAG TAGS :
login tanpa database | cara login | cara login pada php | script login tanpa database | script login pada php | cara membuat login pada php | cara membuat login tanpa database |


BACA JUGA :


Read More
      edit
Published January 10, 2021 by RIT with 0 comment

MENGENAL IF ELSE PADA PHP

source logo : www.php.com

Assalamualaikum warohmatullohi wabarokatuh.
Wa alaikum salam warohmatullohi wabarokatuh.


Pada pembelajaran ini akan mengenal if pada php dan cara menggunakan if else pada php, if pada php dan bahasa pemerograman umumnya digunakan untuk koreksi atau mengecek misalnya yg terjadi pada login pada facebook, memasukkan username dan password, saat user klik tombol login/tombol masuk, program akan memulai if nya dengan memeriksa apakah username dan password sudah benar jika salah maka akan menampilkan error atau peringatan. Baik langsung saja ke kode nya :


berikut adalah kode dasar if :

<?php 
 
    if(kondisi){

        // kondisi jika terpenuhi

    }

    else
    {

        // kondisi jika tidak terpenuhi

    }
     
?>



Berikut contoh kodenya :

<?php 
 
    $nama_kamu = "indro";
 
    if ($nama_kamu == "indro") {
         
        echo "Nama Anda Benar";
 
    }
     
    else
    {
        echo "Nama Anda Bukan Indro";
    }
 
 ?>

Pada baris if ($nama_kamu == "indro") ada tanda == namanya adalah operator, kita membahas di bab nya sendiri pada operator == adalah jika isi variabel $nama_kamu sama dengan indro maka pada browser nya akan menampilkan teks Nama Anda Benar



Jika isi variabel $nama_kamu misal kan di isi kasino berikut kodenya :

<?php 
 
    $nama_kamu = "kasino";
 
    if ($nama_kamu == "indro") {
         
        echo "Nama Anda Benar";
 
    }
     
    else
    {
        echo "Nama Anda Bukan Indro";
    }
 
 ?>




Maka hasilnya akan menampilkan teks Nama Anda Bukan Indro.



Terima Kasih.
Thank's.

Tag :
cara if dan else pada php | mengenal if pada php | kondisi if pada | contoh if pada php | membuat if pada php | if else pada php | | if sederhana pada php | how to if in php | how to else if in php with example | if else condition | langsungkoding | langsung | lagnsungkoding |

Read More
      edit