Published April 11, 2021 by RIT with 0 comment

CARA MENGATASI ERROR DeprecationWarning PADA MONGODB

source logo : www.mongodb.com


ASSALAMUALAIKUM Warohmatullohi Wabarokatuh

WA ALAIKUM SALAM Warohmatullohi Wabarokatuh



Apakah saat ini kalian sedang mengalami error seperti ini ?



node:6208) DeprecationWarning: current URL string parser is deprecated, and will be removed in a future version. To use the new parser, pass option { useNewUrlParser: true } to MongoClient.connect.
(Use `node --trace-deprecation ...` to show where the warning was created)



Ini terjadi karena versi pada mongodb anda diatas versi 3 menurut referensi yang saya baca kurang lebih serpti itu, cara mengatasinya kalian tambahkan useNewUrlParser: true pada mongoose.connect berikut contoh script nya

mongoose.connect("url database kamu", { useNewUrlParser: true });



Adapun error seperti ini setelah masalah diatas sudah selesai, jadi saat menejalankan dengan kode node nama_file.js terdapat error seeprti ini :


[MONGODB DRIVER] Warning: Current Server Discovery and Monitoring engine is deprecated, and will be removed in a future version.
To use the new Server Discover and Monitoring engine, pass option { useUnifiedTopology: true } to the MongoClient constructor.



Maka tambahkan script ini useUnifiedTopology: true disampingnya kode useNewUrlParser: true
contoh script nya dibawah ini :


mongoose.connect("url database kamu", { useNewUrlParser: true, useUnifiedTopology: true });



enjoy it.
Terima Kasih
Thank's

TAG TAGS :
cara mengatasi deprecationWarning mongo | cara mengatasi deprecationWarning pada mongodb | how to solved deprecationWarning in mongo | how to solved deprecationWarning in mongodb mongo db | mongo database

BACA JUGA :
SOURCE :
      edit

0 comments:

Post a Comment